Beranda / Tag Archives: melayu (page 6)

Tag Archives: melayu

Adat yang Diadatkan

adat yang diadatkan

  Adat yang Diadatkan Adapun adat yang diadatkan Adat yang turun dari Raja Adat yang turun dari Datuk Adat yang turun dari Penghulu Adat yang dibuat kemudian Putus mufakat ia berobah Bulat kata ia berganti Beralih musim ia layu Bertukar angin ia melayang Bersalin baju ...

Selengkapnya

Antaukopa

antaukopa

Antaukopa – Sastra lisan ini berkembang di wilayah Rokan, dari hulu hingga ke hilir. Awalnya berkembang di Antaukopa (sekarang Rantaukopar) yang berada di tepi Sungai Rokan, sebuah tempat yang sering dilewati para pedagang karet di hulu yang hendak ke hilir dan sebaliknya. Pada waktu itu, ...

Selengkapnya

Sicuriang, Sibonsu Bobilang Malam: Sastra Lisan Rokan Hulu

sicuriang sibonsu

LAMRiau.id – Sastra lisan ini mengisahkan percintaan antara seorang pemuda bernama Bujang Sicuriang dan seorang gadis bernama Mundom Sibonsu. Keduanya bersepupu, karena ibu Sicuriang dan ayah Sibonsu bersaudara kandung. Keduanya adalah keturunan bangsawan. Namun, ibu Sicuriang menikah dengan orang pesukuan (biasa), sehingga Sicuriang tidak mendapatkan ...

Selengkapnya

Adat Sebenar Adat

adat sebenar adat

  Adapun adat sebenar adat Adat tak lekang oleh panas Adat tak lapuk oleh hujan Adat berwaris kepada Nabi Adat berkhalifah kepada Adam Adat berinduk kepada ulama Adat dianjak layu diumbut mati Adat ditanam tumbuh dikubur hidup Adat terconteng di lawang Adat tersurat di kertas ...

Selengkapnya

Pantun

Sejarah Pakar sastra Melayu seperti Harun Mat Piah (1989) dan Ding Choo Ming (2010) memperkirakan pantun sudah dikenal sejak lebih 1500 tahun yang lalu, sebelum kedatangan Hindu di alam Melayu. Menilik keberadaannya dalam ritual-ritual magis yang masih menggunakan simbol-simbol animistik, pantun pada awalnya sangat mungkin ...

Selengkapnya
error: Content is protected !!