Kok Serai Ada Rumpunnya, Kok Ayam Ada Induknya
(kalau serai ada rumpunnya, kalau ayam ada induknya)
——————————
Makna:
Pepatah adat yang menjelaskan bahwa dalam suatu kebersamaan, selalu ada yang diikuti dan dirujuk
Tags kata mutiara pantun pepatah ungkapan
Cahari olehmu akan sahabat yang boleh dijadikan obat Gurindam 12 – Pasal 6 ...