Beranda / Kabar / LAM Riau Menghadiri Pekan Kegiatan Masyarakat Dalam Rangka 6 Tahun Penobatan Yang Dipertuan Agung Raja ke-XII Rantau Kampar Kiri Gunung Sahilan
Dok. Humas LAMR

LAM Riau Menghadiri Pekan Kegiatan Masyarakat Dalam Rangka 6 Tahun Penobatan Yang Dipertuan Agung Raja ke-XII Rantau Kampar Kiri Gunung Sahilan

Lamriau.id-Kampar, Ketua Umum Majelis Kerapatan (MKA)  Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Datuk Seri H. R Marjohan Yusuf dan Ketua Umum Dewan Pimpinan Harian (DPH) LAMR Datuk Seri H. Taufik Ikram Jamil menghadiri pekan kegiatan masyarakat dalam rangka 6 tahun penobatan yang Dipertuan Agung Raja ke-XII Rantau Kampar Kiri Gunung Sahilan di Istana Darussalam, Ahad 22 Januari 2022.

Kedatangan Ketua Umum MKA dan DPH LAM Riau disambut langsung oleh Seri Paduka yang Dipertuan Agung Raja XII Rantau Kampar Kiri Gunung Sahilan H Tengku Muhammad Nizar.

Turut Hadir Gubernur Riau gelar Datuk Setia Amanah H. Syamsuar, Pj Bupati Kampar Kamsol, Wakil Bupati Siak, Kepala Dinas Kebudayaan Provinsi Riau, Raja Yoserizal Zen, Kadiskominfotik Riau Erisman Yahya, Kadis Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi Riau Roni Rahmat, utusan raja-raja di Provinsi Riau, serta tamu undangan lainnya.

Humas LAMR

Bagikan

Lihat Juga

Sambut Kepala Daerah se-Riau dan Sebuah Catatan Adat dari LAMR

lamriau.id-Pekanbaru, Setelah sepekan mengikuti retret di Magelang, tibalah para kepala daerah se-Riau pulang ke kampung. ...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *