Beranda / Penggawa (page 17)

Penggawa

Bersama Sutardji

Bersama Sutardji //1 Tak Dapat Akar Rotan pun Jadi ketika datok tardji ditabalkan daun-daun gugur dari dahan memilih tersepuk di tanah memilih duduk lebih rendah mengumpulkan bertih-bertih menghafal petatah-petitih menjampi-jampi detak-detik hari mantra dihumban ke langit tinggi “wahai Allah, celikkan ‘luka’ wahai Allah, celikkan ‘walau’ ...

Selengkapnya

Sajak Selamat

Sajak Selamat Jelang pentabalan gelar Datuk Seri Pujangga Utama untuk Sutardji Calzoum Bachri Kupanggil dia Bang kadang Tuan juga sapaannya dan kini layar makin terkembang Datuk Seri Pujangga Utama  gelarnya. Sutardji Calzoum Bachri Presiden Penyair negeri nama besar karya berkualitas gelar adat sungguh pantas. Tahniah ...

Selengkapnya

Pancang Kebudayaan Melayu

Sutardji Calzoum Bachri adalah salah satu pancang kebudayaan Melayu yang penting.  Dengan puisi-puisinya dia telah menunjukan betapa kukuh, kuat, dan dalamnya akar kebudayaan Melayu menancap di kawasan nusantara dan bahkan dunia. Kebudayaan besar yang sudah melahirkan tamaddun besar yang kaya dengan nilai-nilai kehidupan hakiki yang ...

Selengkapnya

Serindit, Selindit

Loriculus galgulus. Lazim disebut sebagai serindit Melayu, jenis burung dalam genus burung serindit (Loriculus). Ukuran tubuh burung ini kecil, panjang sekitar 12 sentimeter. Bulunya berwarna dominan hijau dan ekornya pendek berwarna merah. Bagian kepala burung jantan ada semburat warna biru seperti mahkota dan semburat merah ...

Selengkapnya

Tanjak Sehari Bulan

  Tanjak Sehari Bulan Lengkung bagai membentuk taji Melengkung sebelah muka Membengkok di belakangnya Bagai taji jatuh telentang Satu tingkat lipat kainnya Pakaian pendekar masuk gelanggang Atau dubalang penjaga balai

Selengkapnya

Membanggakan

SCB membanggakan hati kita semua khususnya masyarakat Riau, Beliau salah seorang pelopor sastrawan Indonesia angkatan 70-an, pembaca puisi yang unik dan belum tergantikan. Syabas! (Datuk H.R. Marjohan Yusuf, Waketum MKA LAM Riau)

Selengkapnya

Dari Tanah Melayu untuk Indonesia

Sutardji Calzoum Bachri (SCB), melalui karya-karyanya, telah mengukuhkan kembali kebudayaan Melayu sebagai kebudayaan penting di Indonesia dan Asia. Beliau bekerja keras dan sangat kreatif  menggali khazanah kesustraan lama Melayu, mantra, untuk dikembangkan menjadi puisi modern. Berbeda dengan sastrawan modern Indonesia selama ini yang mengembangkan perpuisian ...

Selengkapnya

Kongres Bahasa Indonesia XI

Jakarta, 28-31 OKTOBER 2018 – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa menggelar Kongres Bahasa Indonesia (KBI) XI di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, 28-31 Oktober 2018, yang mengusung tema “Menjayakan Bahasa dan Sastra Indonesia”. Kegiatan ini merupakan upaya mengawal pemartabatan ...

Selengkapnya

Pulai

Alstonia scholaris. Pulai adalah jenis pohon yang daunnya berbentuk oval, berwarna hijau berkilat pada bagian atas dan putih keabu-abuan di bagian bawahnya. Batangnya lurus dan dapat tumbuh tinggi mencapai 40 meter, sehingga sering menjadi pohon sialang. Kulit kayunya berwarna keabu-abuan dan bergetah seperti pohon para ...

Selengkapnya
error: Content is protected !!